bibik.co — Mahkamah Konstitusi (MK) dalam hitungan jam akan membacakan putusan sengketa Pilpres 2014, Kamis (21/8/2014) siang. Ketua Tim Pemenangan Koalisi Merah Putih, Yunus Yosfiah sangat yakin MK akan mengabulkan gugatan mereka. “Kita harus yakin. Selama ini kita sudah memberikan kesaksian dan bukti dan kita yakin kesaksian itu valid, hal …
-