bidik.co — Kementerian Perhubungan (Kemenhub) dinilai berpotensi menjadi dalang di balik kisruh yang menimpa penumpang maskapai Lion Air. Sejak Januari lalu, Menteri Perhubungan telah mengeluarkan kebijakan seluruh perubahan penerbangan harus mendapatkan flight approval dari pemerintah, sehingga menyebabkan sejumlah maskapai mengalami keterlambatan. Pengamat penerbangan, Gerry Soejatman, mengatakan meski penyebab keterlambatan pesawat …
-