bidik.co — Mantan hakim mahkamah konstitusi (MK) Dr Harjono menegaskan soal dalil pembukaan kotak suara oleh KPU yang dipermasalahkan Prabowo-Hatta. Harjono mengatakan pembukaan kotak suara adalah otoritas KPU. “Terhadap akte-akte (yang dikeluarkan KPU) itu berlaku presumption of legality. Ada mekanisme hukumnya, salah satunya dengan putusan MK. Akte-akte itu adalah properti …
-Margarito: Legalitas Pemilu Gugur Saat Terjadi Pelanggaran di Dalamnya
bidik.co – Pakar hukum tata negara Margarito Kamis dihadirkan tim hukum Prabowo Subianto-Hatta Rajasa sebagai saksi ahli di persidangan sengketa pemilihan presiden di Mahkamah Konstitusi. Di muka persidangan, Margarito menjelaskan mengatakan bahwa legalitas pemilihan umum secara otomatis gugur saat terjadi pelanggaran di dalamnya. “Asal ada pelanggaran konstitusi, itu pelanggaran konstitusional. …
-